Siapkan Dirimu Hadir Silatnas V JRA

Siapkan Dirimu Hadir Silatnas V JRA

Jumlah Pembaca : 707

Silatnas JRA adalah ajang silaturahmi tahunan untuk seluruh praktisi Jamiyyah Ruqyah Aswaja se-Dunia.

Yang berbeda pada Silatnas V tahun ini:

  • Maulana Habib Luthfi bin Yahya akan memberikan Bai’at Tariqoh kepada seluruh praktisi
  • KH. Said Aqil Siradj akan memberikan Halaqoh Kebangsaan
  • Habib Umar Muthohhar akan memberikan Mauidhoh Hasanah
  • Habib Anis bin Syahab akan memandu seluruh praktisi bersholawat bersama
  • Kitab Majmu’ Setiap Peserta Terdaftar Mendapatkan Kitab Majmu’ al-Ad’iyyah
  • Kalender 2022 Tersedia Kalender 2022 JRA & Dapat dipesan di Tiap PC
  • Stand Bazaar Daftarkan produk unggulan anda dengan mengikuti Bazar
  • JRA Award Ajang Fastabiqul Khoirot Antar PW dan PC
  • Launching Aplikasi Launching App Ayo Ruqyah Sebagai Media Dakwah Virtual JRA
Info Selengkapnya Bisa Akses langsung Di Website Silatnas JRA ke V  >> KLIK DISINI